Home > Profesional & Layanan Bisnis > Servis > Pengalaman Terbaik Menggunakan Jasa Cleaning Service di Malang

Pengalaman Terbaik Menggunakan Jasa Cleaning Service di Malang


670 dilihat

Bercerita sedikit, namaku Ana dari Blitar yang lagi kuliah di Malang, tepatnya di STT Malang. Disini aku gak punya saudara, sehingga untuk tempat tinggal aku harus cari kost yang dekat dengan kampus. Akhirnya aku menemukan kost yang dekat di jl. Ikan piranha atas Tungjungsekar Malang. Langsung ke intinya, aku punya kamar kost yang cukup luas untuk 1 orang. Aku selalu punya aktifitas yang cukup padat, karena selain kuliah aku juga harus kerja untuk tambah uang saku. Hehe harus bisa mandiri di kota orang. Kegiatan dan aktifitas yang padat itu jadiin aku jarang untuk bersih-bersih & rawat kamar kos. Dan walhasil kamar kos jadi gak terawat. Selain jarang bebersih, barang-barang yang ada tidak teratur, karena asal naruh. Sampai suatu ketika, ada tugas kelompok kuliah. Dan temen-temen sekelompokku sepakat untuk kerjain tugas di kos ku. Gimana coba? Pasti bingung kan mau ngebersihin kamar sendiri pasti lama dan memakan tenaga. Bukannya malas, tapi emang kuliah sambil kerja iku kesel rek. heheh Jadi kuputuskan buat cari-cari tenaga jasa kebersihan di internet. Banyak yang menawarkan jasa cleaning kost dengan tarif yang murah dan profesional. Salah satunya yang aku pilih ini yaitu jasa cleaning dari tim Jasahub.com. Aku nemu jasahub.com ini di suatu blog. Trus aku search di google buat lihat home page nya. Disitu ada beberapa layanan jasa. Bukan hanya jasa cleaning aja. Ada jasa tukang, laundry, sedot wc, service elektronik dll. Banyak banget. Pikiran awalku waktu itu, ini kaya gojek ya tapi layanannya beda. Sebelum pesan, aku liat-liat dulu dong websitenya. Cari informasi, terpercaya atau tidak. Nah di Jasahub.com disebutkan mereka selalu menyeleksi dan memverifikasi tim-tim yang bergabung di Jasahub. Pastinya gak meragukan kalau gitu. Testimoni nya juga bagus-bagus. Akhirnya aku memutuskan untuk pesan jasa cleaning kost di Jasahub.com. Waktu itu aku pesannya gak langsung klik pesan di webnya. Aku hubungi CS nya via WA buat tanya-tanya sistem kerjanya. Berikut Screenshot pembicaraanku sama CS Jasahub. Spoiler  for "Berikut Chat sm CS Jasahub" : Nah setelah itu, dalam waktu 15 menit aku baru dihubungi sama tim cleaning dari jasahub.com via telp. Mbak nya ramah banget. Jelasin detail sistem cleaningnya seperti apa. Tanpa lama-lama aku langsung deal sama mbak cleaning nya buat bersihin kamar kos ku besoknya. Besoknya, mbak cleaning jasahub datang ke kos ku agak terlambat sekitar 10 menitan. Gapapa lah ya mungkin macet atau susah cari lokasinya. Setelah sampai, aku kasitau kondisi kamar kost ku. Setelah itu mbak nya langsung eksyen. Setelah 1 jam dicleaning, walhasil kamar kost ku jadi kaya baru lagi. Suasananya bersih trus barang-barang yang berserakan, sampah dll udah ditata dan dibuang ke tempatnya. Sip wes pokoknya. Semoga ceritaku ini bisa jadi rekomendasi bagus buat temen-temen yang mau pesan jasa bersih-bersih kost di Malang. Jasahub.com juga ada di Bali dan Surabaya loh!



Source : kaskus


Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial

suratpembaca apps