Home > Perdagangan > Toko Online > TOKOPEDIA MENAHAN SALDO TANPA PENJELASAN

TOKOPEDIA MENAHAN SALDO TANPA PENJELASAN


592 dilihat

Pada tanggal 26 Juni 2018 toko online saya mendapatkan order 2 buah invoice dengan no INV/20180625/XVII/VI/173227915 dan INV/20180625/XVII/VI/173228517

Saya pun memproses order tersebut dan meminta karyawan saya untuk mengirimkannya ke Tiki.

Namun ternyata nama penerima dan alamat pada resi yang di buat keliru.

Tokopedia pun melakukan konfirmasi perihal tsb dan saya menjelaskan bahwa karyawan saya keliru, namun saya telah bernegosiasi dengan pembeli agar pembelian dibatalkan untuk dilakukan pembelian ulang.

Tokopedia pun menahan saldo dengan alasan akan di review selama 1 x 24Jam, dan hal tersebut masih dapat saya terima.

Namun setelah 2 hari hal tersebut tidak berubah, setelah saya meminta bantuan kepada fitur HELP diminta menunggu 3 x 24 jam.

Setelah 5 hari ternyata dana saya pun belum kembali, ketika di tanya tokopedia hanya berkata mohon menunggu max 7 x 24 jam.

Lalu setelah lewat batas waktu maximum 7 HARI, tokopedia pun belum mengembalikan dana tersebut sampai dengan 8 hari.

Sampai kapan saya harus menunggu DANA yang merupakan HAK saya ?

Apakah TOKOPEDIA bisa melanggar ketentuan yang dibuat sendiri yaitu batas pengembalian 7 x 24 jam kepada nasabah ?

Karena hal ini terus berlanjut dr 1hari, 3hari, lalu mnjadi 7hari. Dan sesuai dengan keterangan max 7hari,

namun saat ini telah menuju hari ke 9.

Penjelasan detail terlampir di Screenshot
Spoiler for Screenshot:



Source : kaskus


Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial