Home > Perdagangan > Grosir & Supermarket > Harga Display Hypermart, Berbeda Dengan Harga Kasir

Harga Display Hypermart, Berbeda Dengan Harga Kasir


657 dilihat

Batam - Saya termasuk pelanggan setia Hypermart Batam Center. Pada tanggal 1 September 2012 saya berbelanja seperti biasa, dan karena saya sangat teliti soal harga maka saya akan membandingkan harga produk yang sama dari merk yang lainnya.

Pada harga display harga tissue tertera Rp.15.425, namun di kasir harga berubah menjadi Rp 16.300. Padahal di display tidak ada harga tissue sebesar itu, kasir menyatakan kalau ingin komplain bisa langsung kebagian informasi.

Dibagian informasi di sebutkan bahwa yang ada di display adalah harga sebelumnya, sedangkan untuk saat itu harganya sudah berubah. Lalu kenapa harga tersebut tidak diganti?

Untuk kedepannya saya berharap agar Hypermart bisa segera mengupdate harga display, sehingga tidak ada konsuneb lain yang mengalami kejadian seperti saya.


Kamal Nasution
Komplek Perum Regata, Batam
*****@****.***
082112136006

(wwn/wwn)






Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial

suratpembaca apps