Home > Lain-Lain > Surat Terbuka > Surat Terbukan untuk indosatm2id

Surat Terbukan untuk indosatm2id


1090 dilihat

Spoiler for Kronologi Awal:


ini email saya terima hari Sabtu tertanggal 13 januari 2018 dimana itu adalah hari week-end (kantor tidak beroperasi).

Quote:



sebelumnya ada email jawaban dari support ticket yg saya kirim (tanggal yg sama yaitu tgl. 13 januari) :


Quote:



email itu merupakan balasan komplain saya tertanggal 12 januari 2018 dikarenakan saya sudah upload dokumen dari tgl. 10 namun status pending (tanpa ada keterangan apapun).

saya tidak langsung bikin ticket karena sebelumnya pernah terjadi seperti itu (pending 1 hari setelah upload dokumen) sebelum kemudian aktif.

setelah 3 hari menunggu tanpa ada kejelasan (status masih pending, tanpa kejelasan apa yg kurang) akhirnya saya kirim ticket tanggal 12 nya dan mendapat jawaban kalo dokumen kurang. dan (secara ajaib) status upload dokumen berubah dari pending jadi ditolak.

kenapa kalo memang dokumen kurang lengkap kok gak dari awal diberitahukan? pemberitahuan hari sabtu (kantor libur) bagaimana saya melengkapinya?

lalu, sekarang saya harus daftarkan ulang dan melakukan pembayaran lagi? enak banget situ makan duit pelanggan?

perlu di garis-bawahi:

1. domain yg didaftarkan (yg dokumennya ditolak) adalah domain untuk sub divisi dari perusahaan yg sebelumnya sudah saya daftarkan di sini juga (di account yg sama) dan tidak ada masalah dengan dokumennya. kenapa sekarang bermasalah?

2. situ tau kan kalo week-end (sabtu - minggu) kebanyakan kantor tutup? gimana bisa saya melengkapi kekurangan tanpa dikasih tenggang waktu? dari awal upload hingga pemberitahuan dokumen ditolak, hanya berstatus pending tanpa ada pemberitahuan apa2

3. sebelumnya pada tanggal 11 januari saya pernah kontak live support namun tidak ada jawaban hanya respon dari auto-replay (bot). live support dalam kondisi online padahal. dan memang live support indosatm2 suck!! bbrp kali live support always no response! pernah masalah pembayaran ter-debet 2x di cc saya, kontak live support no-response! baru ada jawaban bbrp hari kemudian, itupun jawaban klise (kami hanya menerima pembayaran 1x). padahal kalo perlu bukti saya bisa kasih bukti. tapi saya sudah keburu malas ngurusin ribet2 hanya untuk pembayaran domain yg terdebet 2x.

4. indosatm2 sebegitu miskinnya kah? sampai2 duit pelanggan yg tidak seberapa pun sudah dan mau di korupsi?




Source : kaskus


Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial

suratpembaca apps