Home > Lain-Lain > Penipuan > Hatihati membeli properti pada PT ISPI

Hatihati membeli properti pada PT ISPI


508 dilihat

Dear rekan-rekan Kaskuser, berikut ini saya ingin membagi pengalaman saya mengenai membeli properti pada PT ISPI. PT ISPI setiap tahun nya mengikuti event pameran properti di JCC, suatu ketika atas informasi kakak, saya melakukan pembelian properti pada salah satu proyek PT ISPI. Setelah saya melakukan pelunasan sekitar Agustus 2013, sampai detik ini (2016), saya belum mendapatkan sertifikat nya, jawaban yg selalu diberikan adalah masih dalam proses, saya masih mengharapkan itikad baik dari PT ISPI. Bersama informasi ini, saya menghibau kepada rekan-rekan untuk lebih cermat memilih developer yg bertanggung jawab.



Source : kaskus


Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

letstalk@suratpembaca.com
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial

suratpembaca apps