Sudah lebih dari dua minggu nomor saya tidak bisa digunakan. Setiap tiga hari, laporan status ticket saya di-close, namun tak kunjung selesai. Sampai saat ini tidak ada konfirmasi dari pihak Indosat. (DND)
Saya aktivasi paket Xtra Combo VIP 5 GB pada 6 Juni 2020. Kemudian, saya membeli Xtra Combo VIP 10 GB seharga IDR 89.000 melalui aplikasi myXL. SMS konfirmasi dari XL sudah saya terima, namun kuota tidak aktif. Padahal pulsa sudah terpotong. Saya mengajukan keluhan melalui live chat, namun tidak mendapatkan solusi yang memuaskan. Setelah menunggu s...
Saya mengajukan pemasangan Indihome pada 13 Mei 2020. Call center dengan nomor 021-500620 menghubungi dan saya melakukan deposit. Pada 16 Mei, teknisi Indihome datang untuk melakukan pemasangan. Namun, tidak jadi dilakukan karena rumah saya bukan wilayah jaringan. Saat itu, teknisi hanya melakukan update terlebih dahulu, agar dapat dibant...
Sudah sebulan sinyal XL saya bermasalah. Pertama kali saya laporkan melalui telepon customer service (kena biaya) dan diberikan nomor laporan C24168367. Untuk dapat menghubungi customer service, saya harus jalan ke jalan besar hampir satu kilometer agar mendapat sinyal. Saya dijanjikan tiga hari untuk penyelesaian, setelah tiga hari sinyal normal k...
Saya adalah pelanggan IndiHome dengan nomor pelanggan 122379202288 yang membeli paket Moodah bundling dengan IndiHome dengan total pembayaran Rp 839.000. Pembayaran sudah saya lakukan, tetapi paket kuota Moodah tidak muncul. Hal ini sudah saya sampaikan ke call centre 147 beberapa kali, namun tak ada tindakan hanya janji akan segera ditangani. T...
Akhir-akhir ini selalu ada SMS layanan tidak jelas ke nomor saya, padahal saya tidak pernah merasa mendaftar layanan apapun, tapi tiba-tiba nomor XL saya ada nada sambung dan terdaftar beberapa kuis. Yang menjadi permasalahan adalah pulsa saya terpotong untuk layanan SMS dan nada sambung tersebut. Beberapa bulan lalu saya juga pernah kejadian ya...
Beberapa hari ini saya ditelepon oleh customer service MyRepublic yang mengatakan bahwa saya adalah pelanggan terpilih sehingga mendapatkan upgrade dari kecepatan internet saya sebelumnya 20 Mbps menjadi 30 Mbps dengan harga Rp 282.500. Sedangkan harga paket saya sebelumnya adalah Rp 198.000. Saya sudah menolak menjelaskan bahwa kecepatan sebelu...
Saya berniat berlangganan IndiHome karena menurut saya di masa pandemi Covid-19 ini jaringan internet rumah sangat dibutuhkan untuk mendukung pekerjaan saya yang saat ini menerapkan sistem work from home. Tanggal 05 Mei 2020, saya sudah melakukan pendaftaran pasang baru melalui marketing IndiHome dengan nomor registrasi MYIR-10018861590001. Bebe...
Pada tanggal 29 November 2019, saya belanja di salah satu platform online e-Commerce di China (Wish). Saya sudah melakukan pembayaran dan sudah dikonfirmasi bahwa transaksi jual beli tersebut telah sukses dan barang sudah dikirimkan. Tanggal 11 Februari 2020, saya terima informasi dari salah satu pekerja magang Kantor Pos Depok bahwa ada paket b...
Keluhan kepada: Telkomsel Saya mau cerita, semoga sampai kepada pemilik TELKOMSEL, saya biasa melakukan pembelian kuota melalui mytelkomsel, tapi sudah dua hari, mytelkomsel saya tidak bisa dibuka. Lalu saya melakukan aktivasi kuota melalui *363#, yang saya pilih adalah yang biasa saya beli. Ter...
Keluhan kepada: Telkom Indonesia Kepada Yth. Redaksi Pikiran Rakyat Pada tanggal 13 Mei 2020, saya mendapatkan telepon dari Telkom 1500755, untuk migrasi paket telepon ke Indihome. Semua data sudah tercatat di Telkom dan Telkom 147 melalui perekaman pembicaraan telepon. Nama akun dan passw...
Keluhan kepada: PT Telkom Indonesia Saya adalah pelanggan Indihome dengan nomor pelanggan 152703242924. Saya adalah salah satu perantau di kota Malang. Pada tanggal 31 Maret 2020 lalu saya meminta kepada Sales Indihome untuk memutuskan layanan Indihome di kos yang saya tempati karena semua anak...
Oke jadi awalnya, saya mengeluhkan kartu SIM saya yang hilang pada Rabu 13 Mei 2020. Saya komplain melalui Twitter. Kemudian di hari yang sama saya diarahkan untuk mengirim email. Spoiler for 1: Saya kirim email ke alamat yang diarahkan pada hari tersebut juga. Keesokan harinya, saya menagih karena belum ada balasan, yang mana untuk uk...
Keluhan kepada: Indosat Karena sering di sms untuk mengganti kartu Indosat 3G ke 4G maka pada hari Senin, 11 Mei 2020 saya mendatangi Galery Indosat di Jalan Soekarno Hata Bandung. Saya sampai tempat sekitar jam 09.00 WIB dan dilayani dengan baik. Setelah ditanya-tanya dan menyerahkan KTP asli a...
Keluhan kepada: Telkom Ribetnya berhenti Berlangganan Indihome Saya adalah pelanggan Indihome dengan nomor pelanggan 131169152058. Pada hari Kamis, tanggal 26 Maret 2020 yang lalu saya mengajukan permohonan untuk berhenti berlangganan paket indihome dikarenakan sudah menggunakan operator lain. S...
SuratPembaca
Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.
Hubungi Kami
Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia
Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.
Kirimkan Masukan
[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00
Sosial