Keluhan Resmi Terhadap Layanan, Produk atau Jasa >

Pemerintah

>

Administrasi

15 April 2010
0 Votes
580 Dilihat

Menanyakan Peraturan Baru Surat Tilang Warna Biru

Jakarta - Tanggal 13 April 2010 pukul 20.30 WIB saya melakukan pelanggaran lalu lintas di Lebak Bulus. Yakni dengan memotong jalan lawan arah di perempatan Pasar Jumat dari arah Lebak Bulus menuju Pasar Jumat yang ketika itu dihentikan Oleh seorang petugas polisi yakni Bapak Briptu Azhari S. Beliau segera memandu saya untuk menepi mengikuti peri...

14 April 2010
0 Votes
724 Dilihat

Hati-hati Penipuan Telepon Mengaku dari Kantor Polisi

Jakarta - Pada hari Selasa tanggal 13 April 2010 kurang lebih jam 12 siang telepon di rumah saya berdering dan mengaku dari Kantor Polisi yang mengabarkan bahwa putra saya mengalami kecelakaan. Saat itu sedang dirawat di rumah sakit dalam keadaan kondisi sangat kritis. Saya diberi nomor telepon rumah sakit yang disebut Rumah Sakit Sentra Medika...

14 April 2010
0 Votes
672 Dilihat

Ketahanan Suku Cadang Canon Buruk

Saya pengguna setia kamera dan lensa Canon. Namun saya kecewa dengan ketahanan suku cadang dari brand tersebut. Lensa saya tipe EFs 17-55/f2.8 IS USM sebelumnya sudah pernah diservis di Service Center Canon dengan penggantian salah satu suku cadang IS Unit pada Juni 2009.Dan di tanggal 4 Juli 2009, saya terima kembali barang yang sudah...

08 April 2010
0 Votes
630 Dilihat

Situs Rekrutmen CPNS DKI 2009 Tidak Dapat Diakses

Jakarta - Ada apa dengan situs resmi penerimaan CPNS DKI 2009. Sejak tanggal 3/4/2010 situs resmi penerimaan CPNS DKI 2009 yakni www.rekrutmen.jakarta.go.id tidak dapat diakses sampai dengan saat ini. Padahal, seperti keterangan resmi dari pihak DKI bahwa seluruh informasi terkait penerimaan CPNS DKI hanya diinformasikan melalui situs tersebut....

07 April 2010
0 Votes
668 Dilihat

Form Surat Tilang Warna Biru Tidak Berlaku Lagi

Jakarta - Minggu malam (tanggal 4 April 2010) saya ditilang di Fly Over Daan Mogot dekat wilayah Pesing. Karena, melanggar di jalur busway. Pada saat ditilang saya meminta form biru. Tetapi, polisi [Bapak S] mengatakan bahwa atas perintah dari Kapolda bahwa sejak tanggal 01 April 2010 form biru sudah tidak berlaku lagi. Malahan saya diajak damai...

07 April 2010
0 Votes
737 Dilihat

Kemacetan di Depan Stasiun Jatinegara

Jakarta - Saya memperhatikan setiap kali saya melintas khususnya di depan Stasiun Jatinegara? Jakarta Timur. Banyak sekali bus umum, taksi, bajaj, ojek yang mangkal (pagi atau malam) yang menyebabkan kemcetan yang luar biasa. Apalagi di malam hari. Banyak pedagang K5 dibiarkan berjualan begitu saja di sepanjang Stasiun Jatinegara sehingga menyeb...

05 April 2010
0 Votes
693 Dilihat

Kemacetan Tol Kebun Jeruk Luar Biasa

Jakarta - Untuk mengatasi kemacetan di ujung Tol Kebon Jeruk adalah dengan memberlakukan terowongan. Dapat digunakan dari tol ke Tomang pada saat pagi hari sebelum jam 10.Demikian usulan saya untuk dapat perhatian Developer seperti Lippo, Sinar Mas, dan lain-lain. Agar dapat membantu mengurai kemacetan di Tol Kebun Jeruk sehingga nilai properti...

31 March 2010
0 Votes
795 Dilihat

Pengurusan Surat Pengantar di Kelurahan yang Berbelit

Jakarta - Pada tanggal 24 Maret 2010 saya meminta tolong keponakan untuk mengurus surat pengantar di Kelurahan sebagai syarat pembuatan akte kelahiran untuk anak saya yang lahir 13 Maret 2010 di Depok. Ternyata Kelurahan tidak bisa mengeluarkan surat tersebut (Formulir Pelaporan Kelahiran) dengan alasan karena saya melahirkan di Depok. Aneh seka...

30 March 2010
0 Votes
586 Dilihat

Tarif Tol Dalam Kota Rp 28,000

Jakarta - Pada Tanggal 28 Maret 2010 pukul 03 dini hari saya berangkat dari Jakarta menuju Tangerang untuk keperluan mengantar saudara. Dari Tangerang kemudian ke Bandara Soekarno Hatta. Waktu itu saya masuk dari Pintu Tol Rawa Mangun.Kemudian saya masuk pintu tol lajur paling kiri yang pada waktu itu hanya satu pintu tol yang beroperasi. Yaitu...

23 March 2010
0 Votes
579 Dilihat

Biaya Surat Pindah di Kecamatan Ilir Barat

Istri saya ingin membuat surat pindah domisili berhubung pindah tugas ke pontianak. Ketika ditanyakan prosedurnya ke RT setempat, malah RT setempat menawarkan biar dia yang langsung mengurus surat pindah tersebut. Niat baik tersebut dapat diterima.Tapi harus membayar sekitar Rp.150.000 sampai selesainya surat pindah tersebut. Dan lebih men...

10 March 2010
0 Votes
684 Dilihat

Sinyal Smart di Jatiasih Bekasi Memprihatinkan

Jakarta - Tertarik dengan iklan Smart di TV maka pada tanggal 19 Desember 2009 saya membeli modem Smart dengan harga hampir 1 juta di Gerai Smart Mall Metropolitan Bekasi. Nomor Smart saya: 08811102184. Saat itu petugas kounter Smart menginformasikan bahwa di Jatiasih saya akan dapat koneksi 500 kbbs dan saya tetap setuju untuk membeli. Namun, s...

08 March 2010
0 Votes
944 Dilihat

Polisi Mencoreng Muka Sendiri.

Minggu, 7 Maret 2010, pukul 21.40 WIB. Kondisi saat itu di Jalan Veteran (samping SekNeg) padat merayap. Semua kendaraan dengan tertib mengantri. Sesampainya di perempatan Harmoni, tepat lampu merah menyala. Dengan senang hati semua kendaraan berhenti. Tiba-tiba, dari sisi kiri seorang petugas berseragam polisi terus meringsek ke arah depa...

08 March 2010
0 Votes
2141 Dilihat

Sulitnya Urus Akte Kelahiran Terlambat

Hari Jumat lalu saya bermaksud mengurus akta kelahiran anak saya yang sudah terlambat lebih dari 1 tahun di Catatan Sipil Jakarta Selatan, jl. Radio Dalam, karena setelah beberapa kali mengurus diDepok sesuai kelahirannya, selalu ditolak dan harus proses pengadilan dulu. Mereka yang menyarankan ke Jakarta  Selatan, karena disana katan...

08 March 2010
0 Votes
680 Dilihat

Pembuatan Fly Over Bandengan Bikin Macet

Jakarta - Kami adalah salah satu penghuni Jalan Bandengan. Sejak dimulainya pembuatan fly over Bandengan jalan menjadi semakin macet dan sempit. Padahal kalau dilihat dari alasan Dinas Pekerjaan Umum pembuatan fly over adalah supaya Jalan Bandengan tidak macet (dengan adanya kereta api yang kadang-kadang melintas). Justru kami yang selama ini ti...

03 March 2010
0 Votes
948 Dilihat

Busway, oh Busway...

Mulai tanggal 1 Maret 2010 busway koridor 6 (Ragunan-Dukuh Atas) semua penumpang tujuan Pulogadung yg akan melanjutkan dengan busway kor 4 tidak turun di Halte Halimun tapi harus di Dukuh Atas, begitu pula sebaliknya. Hal ini mengakibatkan penumpukan penumpang bahkan sampai ke tangga, apalagi bus yang koridor 6 datang dengan interval yang...

SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial