Keluhan Resmi Terhadap Layanan, Produk atau Jasa >

Finansial

20 April 2021
0 Votes
500 Dilihat

Manulife Salah Melakukan Pendebetan Polis

Pada 17 Maret 2021, saya melakukan pelaporan kepada pihak Manulife. Pada 14 April 2021 melalui suratnya, Head of Operation & CS Manulife dengan Bapak Prasodjo Agung menyampaikan permohonan maaf karena telah salah melakukan pendebetan pada polis saya. Kesalahan pendebetan terjadi mulai 17 April 2020 sampai dengan 17 Januari 2021, tetapi surat pe...

16 April 2021
0 Votes
347 Dilihat

Kecewa dengan Layanan dan Proses Investigasi Bank UOB Atas P...

Bersama surat ini saya ingin mengungkapkan kekecewaan kepada PT Bank UOB Indonesia, karena tidak mengungkap hasil investigasi atas kasus saya terkait penyalahgunaan kartu kredit dan data pribadi saya oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Kronologinya, pada 24 November 2020 pukul 16.47 WIB, saya mendapatkan notifikasi transaksi penggunaan kartu k...

16 April 2021
0 Votes
437 Dilihat

Layanan Premium Care Lenovo Indonesia yang Lama

Saya membeli Laptop LenovoYoga Slim 7 Touchscreen, pada saat barang diterima saya mendapatkan bahwa layar pada brightness dibawah 90% akan terjadi Layar blinking. Saya sudah mencoba keluhkan ke layanan Premium Care Indonesia pada tanggal 22 Februari 2021. Hal yang dilakukan adalah melakukan verifikasi terhadap update BIOS dan driver dalam windows d...

15 April 2021
0 Votes
887 Dilihat

Seller Shopee Sunrise Electronic Surabaya mengirimkan baran...

Saya sebagai seorang konsumen setia Shopee,  dan di keluarga saya, saya selalu bilang, kalao mau beli e-commerce itu belinya di Shopee, bukan di toko sebelah kyk T***p***a / B*******k / La**da dll, karena pelayanan prima , hebatnya Shopee itu mirip kayak JD.ID, mirip kayak di luar negeri kalo beli di Amazon.com / Ebay.com, kita bisa batalin pesan...

15 April 2021
0 Votes
375 Dilihat

Pembangunan Dibatalkan, Agung Podomoro Belum Refund Dana yan...

Saya membeli satu unit apartemen di Orchard Park Batam dengan nomor kontrak jual beli 00000103 pada tanggal 14 Juli 2018 dengan cara angsuran bertahap 36 kali langsung ke Agung Podomoro.Ketika cicilan yang ke-14, saya dihubungi oleh pihak Agung Podomoro bahwa apartemen tidak jadi dibangun dengan berbagai macam alasan. Pihak developer menganjurkan u...

14 April 2021
0 Votes
854 Dilihat

Tagihan Air Meningkat Hingga 7 Kali Lipat dari Pemakaian Nor...

Penggunaan air di rumah saya termasuk normal. Biasanya saya membayar sebesar Rp 100 ribu. Terkadang jika sedang banyak cucian mencapai Rp 150 ribu. Namun, jika jarang digunakan hanya berkisar Rp 60 ribu. Anehnya, ketika saya akan bayar melalui OVO, tiba-tiba tagihan sangat bengkak. Tagihan mencapai Rp 763 ribu. Saya selalu screenshot bukti pembayar...

13 April 2021
0 Votes
212 Dilihat

Pengajuan Kredit Batal, Mobilima Kredit Syariah Tidak Kunjun...

Awalnya niat saya ingin membeli mobil dengan cara mencicil tanpa riba. Setelah mencari-cari info di media sosial Instagram, akhirnya ketemu dengan Mobilima Kredit Syariah. Mobilima Kredit Syariah adalah sebuah perusahaan startup yang bergerak dalam bidang otomotif, yang melayani penjualan mobil secara tunai maupun kredit dengan akad syariah. S...

13 April 2021
0 Votes
258 Dilihat

Komplain Barang, Solusi Tokopedia Barang Diretur Ke Penjual...

Saya kecewa dengan pelayanan Tokopedia. Dimana Tokopedia dengan subjektif tidak menghargai komplain dari pembeli. Kronologis kejadian sebagai berikut: pada 17 Maret, saya membeli Shimano Ultegra PD-R8000 Self-Locking Pedal Roadbike sepeda sebanyak 2 unit di toko Ari96 melalui platform Tokopedia dengan nomor invoice INV/20210317/MPL/1110751153 senil...

13 April 2021
0 Votes
254 Dilihat

Alat E-Toll OBU Mandiri Terhambat Diperbaiki karena Struk Pe...

Saya mempunyai e-toll OBU Mandiri (On Board Unit) yang saya beli sekitar tahun 2017 melalui e-commerce Tokopedia. Masalah yang terjadi adalah layar tidak dapat menampilkan informasi secara jelas. Menurut informasi dari Bank Mandiri melalui pesan di Instagram, saya harus membawa alat ini ke Bank Mandiri terdekat. Saya pun membawa alat ini di bulan J...

12 April 2021
0 Votes
665 Dilihat

Refund Dana Ditolak, Lazada Belum Kembalikan Barang Pesanan

Saya membeli 10 barang di Lazada senilai Rp 402500 dengan nomor pesanan 564877177852390. Karena salah satu barang yang saya terima ternyata rusak, saya ajukan komplain dan diminta untuk mengembalikan 10 barang yang saya terima tersebut.Sesuai petunjuk sistem pada Lazada, saya kembalikan melalui JNE dengan nomor pengembalian RA Code: RN6611919562523...

09 April 2021
0 Votes
354 Dilihat

Nasabah Jiwasraya Tak Tahu Diri Rakyat Nalangin Sepenuhnya...

Sejatinya persoalan Jiwasraya degan nasabah adalah sengketa bisnis. Ketidakmampuan keuangan Jiwasraya untuk memenuhi kewajibannya akibat ekses pelanggaran hukum, yang kita ketahui kasusnya telah berjalan di pengadilan. Oleh karena itu, terkait dengan nasabah, maka persoalan bisnis hendaknya diselesaikan dengan cara-cara bisnis. Sekarang Jiwasr...

08 April 2021
0 Votes
271 Dilihat

Hampir 5 Bulan Pengajuan Klaim ke FWD Insurance Indonesia, D...

Saya adalah nasabah corporate FWD Insurance Indonesia. Ini adalah kali pertama saya menggunakan asuransi FWD, karena ketentuan dari perusahaan tempat saya bekerja. Pada November 2020, saya mengajukan reimbursement claim kacamata untuk pertama kalinya kepada FWD melalui aplikasi FWD Max, sesuai dengan arahan dari tim HR perusahaan saya. Semua data d...

08 April 2021
0 Votes
368 Dilihat

Nasabah Kresna Life Kami Mau Penyelesian Seperti Jiwasraya

Sebelumnya minta ijin kepada admin, maaf klo ini salah tempat. soalnya aku lagi bingung harus kemana lagi mencari keadilan di negeri ini Bukan sok jadi peramal. Ibarat kata, belum tidur uda bermimpi. Itulah yang kami alami sebagai korban PT Asuransi Jiwa Kresna (Kresna Life). Apa yang diprediksi sebelumnya terkait dampak permohonan Penundaan Kewa...

08 April 2021
0 Votes
223 Dilihat

Inovasi Bank BTPN Melalui Jenius Sangat Membantu di Tengah P...

Setiap keputusan yang diambil dalam hidup seringkali terkait dengan konsekuensi finansial. Saya sebagai generasi milenial yang hidup di zaman globalisasi internet yang serba cepat dan instan perlu mengambil keputusan-keputusan yang mudah, aman, dan cepat. Pada zaman yang serba digital ini, saya tidak bisa lepas dari gadget. Seluruh aktivitas kehidu...

08 April 2021
0 Votes
752 Dilihat

BNI Palembang Merugikan Saya Untuk Kepentingan Mereka

Saya, Esther Cuaca Wijaya, nasabah BNI Emerald di Palembang, sangat dirugikan oleh tindak tanduk dan perilaku BNI Palembang. Dimana bukan saja mereka melanggar Perjanjian yang sudah disepakati/ditanda tangani bersama, mereka juga mengabaikan surat-surat yang pernah mereka terbitkan hanya demi kepentingan BNI.   Pada t...

SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial