Saya menulis surat pembaca ini karena JNT dan Shopee saling lempar tanggung jawab untuk barang returan COD yang belum diterima oleh saya sebagai penjual. Semoga membantu sesama penjual Shopee yang lain agar lebih berhati-hati. Berikut kronologi permasalahan saya dengan nomor resi JNT JP2091886493 dan nomor pesanan 210710HB3MS9X3. Pada 10 Juli...
Pada 4 juli 2021, saya mengirimkan paket dari Ngawi ke Semarang menggunakan jasa pengiriman JNE. Namun, hingga 11 juli 2021 barang belum juga sampai lalu saya melakukan tracking, tapi saat saya memasukan nomor resi keterangannya not found. Saya menghubungi Customer Service JNE, pihak Customer Service JNE mengatakan bahwa paket tidak terkirim karena...
Saya menggunakan jasa kurir SIBA CARGO airway bill nomor 42063 asal Tanjung Pinang tujuan Jakarta dengan nama pengirim Bapak Teten dan nama penerima Bapak Fendy dengan berat paket 17 Kg. Dikirim pada 10 Juni 2021 dengan kuitansi nomor 30689 diterbitkan oleh PT Wajah SIBA Nusantara dengan alamat Jln. Raja Haji Fisabilillah KM.8 Atas-Tanjungpinang Ke...
Pada 14 Juni 2021, Admin Kedai Kisah mengirim buku karangan saya ke seorang pembeli di Praya Tengah, Lombok Tengah. Pada 20 Juni 2021, pembeli mengirim pesan ke admin, menanyakan buku tersebut. Setelah dilacak, statusnya sudah diterima. Ketika hal itu disampaikan kepada pembeli, ternyata pembeli tidak mengenal nama penerima tersebut. Admin Kedai Ka...
kenapa sih expedisi J&T lemot ?..akan saya jabarkan...mudah2an loe...Robin Lo bisa membaca ini dan melakukan perbaikan. 1. terlalu banyak Drop Point nya...tempat berhenti...jadi makin lama proses kirim nya...jakarta utara ke jakarta timur bisa 3 hari 2 malam baru sampe. 2. kerjasama dgn shop33 utk urusi system cod yang bs retur..kesian juga anak...
Saya selaku seller di Shopee ingin menyampaikan keluhan terhadap sistem SiCepat Halu yang bisa tiba-tiba merubah berat paket dalam sistem. Pada 9 Juni 2021, toko saya di Shopee mendapat pesanan menggunakan jasa kirim SiCepat Halu dengan nomor order 210609T8U55PNN, dan dengan nomor resi 002547077156. Berat barang sesungguhnya ketika ditimbang 1,2 ki...
Melalui surat pembaca ini semoga direksi PT Amarta Karya (persero) dapat segera merespons dan menindaklanjuti keluhan saya perihal belum dibayarnya biaya jasa cargo dan ekspedisi atas nama CV Blambangan.Saya sudah lelah mengirimkan keluhan dan teguran yang tidak mendapatkan tanggapan yang baik. Dan ini sudah berlangsung selama satu tahun lebih. Ada...
Saya mengirimkan barang dari Mojokerto menuju Bandung melalui Dakota Cargo dengan nomor resi # 530032021A001051 tertanggal pengiriman 22 Maret 2021 dan diperkirakan sampai tanggal 27 Maret 2021.Hingga surat ini dibuat 31 Maret 2021, paket belum sampai tujuan. Sedangkan di website Dakota cargo, paket sudah berada di Bekasi tertanggal 25 Maret 2021.M...
Dalam kesempatan ini izinkan saya sebagai penjual online di lapak Shopee dan Bukalapak untuk menyampaikan keluhan terhadap SiCepat Halu karena berat paket selalu berubah di sistem. Pada 4 April 2021 di toko Shopee, saya mendapat pesanan memakai SiCepat Halu dengan nomor order 210403488xxxxx kepada Lichard dengan resi 0025159xxxxx. Berat kedua baran...
Saya adalah pihak pembeli di Tokopedia dan belanja barang UPS pada tanggal 10 Maret 2021 di toko PT. Indotara Persada sebesar Rp 933.000 dengan nomor invoice INV/20210310/MPL/1096446577 dan menggunakan ekspedisi SiCepat Kargo dengan resi 000484317448. Pada saat status pesanan diproses dan belum dikirim oleh pihak penjual, saya mengajukan pembata...
Saya Cinthia (23). Saya memiliki bisnis florist bunga artifisial di Jakarta Barat. Oleh karena orderan dari luar kota cukup banyak, membuat saya tidak bisa mengirim buket dengan hanya menggunakan jasa pengiriman kurir maupun mobil karena terhalang oleh jarak. Untuk itu saya mulai menggunakan jasa pengiriman SiCepat yang memudahkan pengiriman buket...
Saya sebagai seller merasa kecewa terhadap ekspedisi LEL EXPRES dalam proses pengiriman barang ke customer. Sering ada barang return dari customer yang diantar oleh kurir tanpa adanya keterangan. Hanya terdapat tempelan stiker berwarna. Lalu, saya tanyakan ke kurir arti dari stiker tersebut. Apakah stiker itu adalah alasan dari customer? Kurir pun...
Seiring dengan berjalannya waktu, pertumbuhan bisnis di bidang jasa pengiriman semakin berkembang. Hal ini menciptakan persaingan yang ketat. Sehingga untuk dapat bertahan dan memenangkan pelanggan, perusahaan dituntut untuk menjaga kualitas layanan dan memuaskan pelanggannya. Jasa pengiriman masih menjadi masalah paling besar bagi para pembisnis o...
Pada 20 Februari 2021, saya membeli produk berupa buku dari sebuah website. Pihak penjual menginfomasikan pengiriman akan dilakukan pada 26 Februari hingga 2 Maret 2021 dengan menggunakan layanan ekspedisi SiCepat. Pada 3 Maret 2021, kurir SiCepat mengirimkan pesan kepada saya seperti berikut “Siang ka dari SiCepat bantu alamat lengkap nya ya...
Perkenalkan saya Adam Nur Fauzan sebagai pengguna jasa layanan GOJEK/GRAB Same-day dan Instant kurir di beberapa toko online Saya punya satu keluhan pada layanan ini, yaitu biaya parkir. Tujuan saya menggunakan layanan ini adalah tidak diperlukannya uang cash untuk melakukan transaksi, tapi pada beberapa kasus yang dari pihak driver meminta ua...
SuratPembaca
Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.
Hubungi Kami
Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia
Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.
Kirimkan Masukan
[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00
Sosial