Selamat sore2 agan, sesuai dengan judul dari thread saya, saya mau menceritakan kronologis masalah yang saya hadapi di tokopedia. -Saya sebagai penjual pada hari ini (29 Jan '19) sekitar jam 8 pagi mendapat pesanan di tokopedia dari seorang pembeli, - sekitar jam 9 saya mchat ke pembeli untuk mengubah jenis kurir, dan pembeli men-oke kan mengub...
Keluhan diatas belum ditanggapi oleh pihak terkait
Senin 28 Januari 2019, saya melakukan transaksi online di Tokopedia via debit Digibank. Proses pemesanan berhasil dan terdapat keterangan menunggu maksimal 30 menit untuk verifikasi. Setelah dua jam, tidak ada kejelasan apapun mengenai verifikasi. Pesanan saya tiba-tiba hilang di menu. Lantas saya menghubungi customer service, dikatakan bahwa pesan...
Saya membeli Xiaomi Redmi Note 5 di Lazada pada event flash sale, dengan menggunakan metode pembayaran BCA. Sekitar 1 jam setelahnya, saya membayar pesanan tersebut dan mendapat kode pesanan 24109413792XXX. Sebelumnya saya terbiasa berbelanja di Lazada karena Lazada mempunyai kurir sendiri, dimana pengiriman dalam kota hanya sehari saja sampai...
Saya membeli sebuah external hardisk bermerek Seagate dengan kapasitas 4 terabyte di JD.ID pada tanggal 7 Januari 2019. Berdasarkan informasi yang tertera di halaman website JD.ID, pengiriman dengan tujuan alamat tinggal saya adalah 5-10 hari kerja. Saya berdomisili di Kalimantan Selatan. Akan tetapi, sampai dengan tanggal 28 Januari 2019 barang ya...
Saya adalah pelanggan JD.ID. Saya melakukan pemesanan barang dengan nomor order 242819043. Proses order dilakukan pada November 2018 namun sampai dengan Januari 2019 barang belum juga dikirimkan oleh JD.ID. Oleh karena pesanan tidak kunjung datang, maka pada Januari 2019 saya melakukan proses refund. Namun sampai dengan hari ini dana refund be...
Yg pernah ngalamin gimana udah terselesaikan belum? Soalnya saya jg baru kena nih. Laporin nya gimana? Saldo saya kena 600rb
Singkat cerita saya membeli google play di tokopedia sebesar 330.000 . Ketika saya memasukkan kode google gift card tersebut saya langsung di blokir oleh google untuk menggunakan balance tersebut. Saya sudah mencoba kontak google dan tokopedia namun tokopedia bersikeras tidak bisa membantu masalah saya sedangkan google mengidentifikasi akun saya...
SuratPembaca
Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.
Hubungi Kami
Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia
Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.
Kirimkan Masukan
[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00
Sosial