Home > Informasi > Telekomunikasi > Sudah 3 Tahun Mengadu karena Dapat SMS Tagihan Milik Orang Lain

Sudah 3 Tahun Mengadu karena Dapat SMS Tagihan Milik Orang Lain


287 dilihat

Saya sudah laporkan via e-mail dan telepon sejak 27 Maret 2018 terkait SMS blast tagihan dari Bank BTN yang bukan atas nama saya.

Saya sudah mengirimkan e-mail, menelepon, bahkan mengirimkan tweet berkali-kali ke Bank BTN.

Saya sudah dibuatkan nomor laporan. Terakhir dengan nomor 210074483. Informasinya, saya diminta menunggu.

Namun sampai saat ini masih saja menerima SMS. Bahkan pagi ini saya menerima WA tagihan.

Sebenarnya pengaduan saya dikerjakan atau tidak ya oleh Bank BTN? Ini sudah 3 tahun lebih dan sangat mengganggu. (DND)




Source : kompas


Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial

suratpembaca apps