Home > Finansial > Asuransi > BCA Finance dan Asuransi Raksa, Kapan Polis Saya Terima?

BCA Finance dan Asuransi Raksa, Kapan Polis Saya Terima?


860 dilihat

Bandung - (BCA Finance telah menanggapi keluhan)

Saya adalah nasabah BCA Finance untuk pembelian mobil Mazda 2 dan untuk asuransi diproteksi oleh Asuransi Raksa denga nomor kontrak.

Karena sampai saat ini sudah lima bulan berlalu, polis asuransi belum saya terima, maka saya menghubungi BCA Finance yang malah meminta saya untuk menghubungi asuransi Raksa.

Setelah dilempar kesana kemari, saya dijanjikan bahwa polis akan dikirim bulan September 2014. Tetapi sampai sekarang polis belum diterima.

Mohon kepada BCA Finance dan asuransi Raksa untuk lebih profesional lagi dalam melayani nasabah. Terimakasih.


Indra
Jl Pagarsih, Bandung
*****@****.***
083820050000


(wwn/wwn)






Baca Juga





SuratPembaca

Cari keluhan surat terbuka resmi dan curhat terbaru sebagai sarana komunikasi dari seluruh konsumen untuk produk terkenal di Indonesia.

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami jika ada pertanyaan dan menjadi partner
Jakarta, Indonesia

Jika ada yang merasa tidak sesuai / sebaiknya dihapus, tolong sertakan link yang anda maksud pada halaman ini dan memastikan sumber dari surat pembaca sudah ditutup / masalah terselesaikan / dihapus.
Akan diproses 1 s/d 7 hari.

Kirimkan Masukan

[email protected]
Senin - Jumat
09:00 - 17:00

Sosial