Customer Service Bank Mega
24 July 2012
Finansial
Saya ingin mengadukan petugas costumer service Bank Mega yang menelepon ke kantor saya untuk menagih pembayaran kartu kredit pada salah seorang karyawan di kantor saya. Saat saya bilang orang yang di maksud tidak ada di tempat petugas itu menuduh saya berbohong dan bicara tidak sopan terhadap saya.Saya menyayangkan kenapa bisa menelepon ke kantor orang berbicara seenaknya dan semaunya kepada orang yang bukan dimaksud? ira Sidamukti RT.001/011 Depok
1148 dilihat